mengindra mimpi yang terbaik
tanpa ada nafsu didalamnya
tanpa ada keinginan lebih
hanya memimpikan petunjuk dari maha benar
tapi bukan hanya mimpi saja dilihatnya
kemudahan pun bisa menjadi tanda dari-Nya
jika dimudahkan terhadap suatu perkara
maka Tuhan menuntun terhadap pilihan terbaik-Nya
jika pilihan Tuhan tak sesuai dengan keinginan
maka percayalah Tuhan memilihkan yang terbaik untuk kita
buktikannya kan terasa setelah kau memilih apa yang dipilihkan-Nya
Tidak ada komentar:
Posting Komentar