Sabtu, 15 Oktober 2011

PENYAKIT SEBAGIAN RAKYAT INDONESIA

Sedih bila kurasakan apa yang terjadi pada bangsa ini
sekarang bangsa ini dihuni oleh berbagai orang yang mempunyai penyakit
dan terkadang mereka tak menyadari bahwa mereka berpenyakit
padahal penyakit itu sudah akut atau pun menular

Rakyat Indonesia sekarang ini mengidap penyakit EGOIS, SERAKAH, TAK PEDULI, SOMBONG, KIKIR, PENYEPELE MASALAH, PENGUMBAR NAFSU, PENYEBAR KEKERASAN, SIRIK, SYIRIK,CEMBURUAN karena HARTA Dan yang paling parah adalah LEMAH IMAN

Kurasa apabila bangsa indonesia mempunyai KEIMANAN, semua penyakit hati maupun lahir bisa dihadapi dengan lancar dan lurus pada jalan yang benar. Bahkan jika RAkyat Indonesia BERIMAN dengan SEBENAR BENARNYA IMAN maka bangsa ini akan tumbuh menjadi bangsa yang besar dan sejahtera.

NAmun Penyakit itu sedah menjalar kepeloksok negeri hingga harus ada DOKTER AHLI yang bersedia berkorban untuk menyembuhkan Rakyat Indonesia dari PENYAKIT yang menghancurkan BANGSA.

Allah MAha Tahu atas segala perkara ...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar